Projek 1 Penguatan Pelajar Pancasila " Kearifan Lokal "
Kegiatan Membatik.
Kegiatan Projek 1 Penguatan Pelajar Pancasila " Kearifan Lokal "Kegiatan Membuat Batik dilaksanakan dengan semangat dan lancar. Siswa dapat mengekspresikan segala kemampuannya secara kreatif, mandiri, dan bebas memilih tema dan motif batik sesuai keinginan. Siswa mapu berpikir kritis dan inovatif. Hasil Karya siswa layak untuk dipublikasikan dan dipasarkan.